Wayahe Liga Solo
Liga Solo adalah kompetisi bola basket terbaik di Kota Solo. Liga ini pertama kali digelar pada tahun 2020 dan memiliki tiga jenjang kompetisi yaitu liga untuk junior, senior, dan veteran. Liga Solo hadir untuk membangun kembali prestasi bola basket di Kota Solo.
Kompetisi Bola Basket

Liga Solo Junior untuk SD dan SMP, mengasah bakat muda dalam bola basket.

Liga Solo Senior terdiri dari kompetisi level SMA dan Universitas.

Liga Solo Veteran untuk usia 30 tahun ke atas, tetap aktif dan kompetitif.
Galeri Liga
Lihat momen-momen berharga dari kompetisi bola basket di Liga Solo kami.
Bergabunglah Sekarang
Ikuti kompetisi bola basket Liga Solo. Daftarkan tim Anda dan tunjukkan kemampuan terbaik Anda!